Kegiatan bersepeda atau yang lebih ngtrend dengan sebutan gowes, saat ini semakin diminati oleh masyarakat, berbagi komunitas pun mulai bermunculan. Ada dari komunitas sepeda onthel, sepeda pixie, komunitas sepeda gunung, komunitas sepeda balap, dan masih banyak komunitas gowes lainnya. Aku sendiri sudah akrab dengan sepedaan dari kecil, olahraga dan permainan yang merakyat. Lomba bersepeda pun …